Album Langgam Jawa Kethek Ogleng – Waldjinah

Tembang langgam jawa pada album KethekOgleng dari Waldjinah ini terdiri dari KethekOgleng diawali bawa Mijil (Munadi), Lalen, Merak Ati, NyidamSari dengan bawa Dhandhanggula, Rujak-Rujak, WengiAdi dan YenKetanggor.
Nyidam Sari karya Andjar Any, Andjar Mudjiono atau KRT. Andjar Any Singonagara (3 Maret 1936 – 13 Nopember 2008) ini begitu puistis dengan garapan lirik dan cakepan yang tertata apik. | Bait 1 dan 2, jumlah suku kata baris 1 + 2 = 11 suku kata, baris 2 + 4 = 8 suku kata. Dan bait 1 selalu diakhiri huruf vokal i |
Perhatikan ungkapan seorang jejaka yang sedang mengidamkan seorang wong manis, sekar melati, hingga takkan bisa dilupakan kendati sampai mati.

Bawa Dhandhanggula Nyidam Sari – Lgm. Nyidam Sari (Waldjinah)

Dhuh wong ayu pepujaning ati, Kaya ngene wong nandang turidho, Apa to mung ngaku wae,
Dhuh Dewa Jawata gung, Welasana maring wak mami, Suk kapan katekan, Jejer lan wong ayu,
Umpamakna nakhoda, Tanpa prau sasat sarah ning jaladri,Nyidam sari asmara

Upama sliramu sekar, melathi, Aku kombang nyidam sari,
Upama sliramu margi,
wong manis, Aku sing bakal ngliwati

Sineksen lintange luku, semana, Janji prasetyaning ati,
Tansah kumanthil neng netra,
rinasa, Kerasa rasaning driya

Midera sak jagad raya, Kalingan wukir lan samodra,
Nora ilang memanise,
adhuh, Dadi ati selawase

Nalika nira ing wengi, atiku, Lam-lammen si rupa ayu,
Nganti mati nora bakal lali, Lha kae lintange mlaku

Berikut langgam jawa pada album KethekOgleng oleh penyanyi Waldjinah yang langka ini [Terima kasih, matur nuwun Mas Ananto K, Bdg]

17 Comments

Filed under jadul 60-70, Musik, tembang jawa

17 Responses to Album Langgam Jawa Kethek Ogleng – Waldjinah

  1. Nani Widjiati

    Alhamdulillah akhirnya album Kethek Ogleng yang saya tunggu2 muncul. Matur sembah nuwun Pak Ananto & Pak Wandi. Semoga berkah melimpah kepada Panjenengan sabrayat. Amin

  2. SOMA

    Silahkan dinikmati Kethek ogleng yang sudah dicuci bersih.

    http://www.4shared.com/rar/9NU_8Dwzba/WALJINAH___KETHEK_OGLENG__.html

  3. Terimakasih untuk mas Ananto, mas Wandi, dan mas Marno. Dari tadi clingak-clinguk tidak bisa download, lupa karena pakai web baru. Hehe
    Tetapi syukurlah mas Marno datang bersama lagu yg telag di bersihkan. Sekali lg terimakasih & semoga dibalas kebaikannya oleh Tuhan YME.
    Ditunggu dan dicqri album Waldjinah : Petruk Ngratu, Pakdhe Bajingan, Diponegoro, Kembang glepang, Raden Senggana. Matur nuwun.

  4. SOMA

    Mas Prabu, kesulitan ngundhuh Kethek ogleng saking mas Wandi njih? menawi ngersaaken ingkang asli saking mas Ananto, mangga dipun unduh ingkang menika:

    http://www.4shared.com/rar/CWNUThG1ce/ORIGINAL_MATERIAL.html

    Nuwun

    • Kalau kesulitan, klik tanda rumah (sebelah ujung kanan) > klik lagi tanda rumah sebelah ujung kiri bla bla bla akan muncul itu menu lagunya. Tinggal pilih mana yang mau di undhuh (format .OGG, .MP3, rar, dlnya).
      Asli dari mas Ananto dalam format .ogg terus sy konver ke .mp3 sesuai yang diperlukan oleh rekan-rekan.

      Kenapa ya jaringan internet akhir2 ini begitu harus lama menunggu loadingnya utk masuk ke sukoasih. Dengan OS Mac (Apple) plus Safari nya lumayan tidak terlalu lama menungu. Kalau dengan OS Windows terus browser Firefox mit amit lamanya. Masih mending lumayan dengan Chrome.

      • * Pada umumnya, sebuah browser akan menyimpan cookies, cache dan history sebelumnya. Ketiganya merupakan informasi seputar website yang dikunjungi sampai dengan password yang disimpan untuk masuk ke suatu situs. Untuk itu, disarankan agar membersihkan ketiganya sebulan sekali.
        * Terkadang karena tidak ingin menutup satu laman, membuka tab baru untuk mengakses halaman atau situs lain tidak jarang dilakukan. Semakin banyak tabs yang dibuka sangat berpengaruh terhadap kinerja dari perangkat. Disarankan untuk tidak membuka tabs terlalu banyak dalam waktu yang bersamaan.
        * Ingin terlihat keren, maka ada beberapa dari para pengguna PC yang menambahkan berbagai add-ons untuk browsernya. Hal tersebut ternyata justru membuat browser rawan crash dan error. Ditambah lagi dengan mencoba mengotak-atik settingan di halaman “about config” browser. Apabila tidak terlalu mengerti, maka akan menjadi browser lamban dalam kinerjanya.
        * Ada kalanya dalam penggunaan dalam jangka waktu yang lama, modem akan menjadi panas. Dengan panasnya modem yang digunakan, maka secara otomatis akan membuat kinerja perangkat tersebut menjadi menurun. Disarankan untuk mematikan komputer atau PC yang digunakan dan melepas modem tersebut. Dinginkan untuk beberapa saat dan siap digunakan kembali seperti sedia kala.
        * Satu hal yang sering menjadi salah satu faktor penyebab kenapa PC atau juga browser menjadi lelet adalah serangan virus. Gunakan dan update selalu antivirus yang dipakai.
        * Ada pula kemungkinan memang lambatnya akses internet disebabkan oleh penyedia layanan. Oleh karenanya hubungi penyedia layanan tersebut untuk menanyakan permasalahan tersebut.
        * Terakhir adalah selalu memeriksa apakah paketan pulsa untuk internetan masih memadai atau sudah waktunya mengisi ulang.
        Nah itulah beberapa penyebab yang bisa membuat internet menjadi lambat.*Baca Info Unik dan menarik PalingSeru.com di UC Browser
         Lebih Cepat Lebih asik*Jangan Lupa Like dan bagikan Ya kawan…

    • Matur nuwun sudah dibantu mas. Sekali lagi matur nuwun.

  5. SOMA

    Mas Wandi saya pakai pulsa paketan, ternyata lancar lancar saja mengakses http://www.sukoasih.com, memang harus jeli dalam memilih pulsa paketan, apakah signal cukup kuat untuk daerah anda, tanyakan pada penjual paketan, pertama saya salah pilih beli yang harganya 50 ribu kuota 5gb ternyata lemotnya bukan main, akhirnya saya ditawari paketan yang harganya 30 ribu kuota 3gb ternyata cukup cepat, apalagi utuk download pakai idm, itulah pengalaman saya, nuwun

    • sukoasih

      Ini saya menggunakan speedy sudah saya up grade dengan harapan lebih cepat. Tapi nampaknya kok malah lelet dari pada yang sebelumnya saya up grade. Apa mungkin modem nya yang sudah berumur (3 tahunan).
      Sebetulnya awal Maret itu biasa-biasa saja lumayan cepat, entah akhir-2 ini kok lemot banget. Atau mungkin dari layanan host, ini belum saya konfirmasikan kesana. Atau lagi mungkin gangguan server.

  6. SOMA

    Di Swara Kenanga Jogja pakai seperti mas Wandi. juga sering lemot untuk live streaming kadang putus putus, saya dengar ini baru ada renovasi besar besaran dari telkom dengan mengganti kabel dengan serat optik katanya kecepatannya 20 kali lipat kalau menggunakan kabel. kalau benar alangkangkah nikmatbya dialam maya, semoga

  7. ananto kusumo

    album kethek ogleng itu to gambarnya, . . .di aku ph tlanjang.
    salam

  8. Prabu Djenar

    Langgam Wengi Adi punika nyariosaken miyosipun nabi isa / isa almasih, nggih? Kok kadosipun malah nyelip ing album punika

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.