Ber-Adu dalam Memori ke-49

Pada akhir bulan ini dan juga untuk menyongsong Tahun Kuda 2565, Beradu dalam Memori hadir dengan tembang Mandarin, yaitu :

Biasanya lagu ini didendangkan oleh penyanyi Teresa Teng. Nah silahkan simak dan cermati dari awal hingga akhir lagu dalam versi Instrumental ini. Tidak itu saja loh, lagu itu juga disadur ulang dalam versi Indonesia.

Pertanyaan :
1. Hayo, apa judul lagu Mandarin itu?
2. Apa nama lagu dalam versi Indonesianya?


Jawaban BdM edisi ke-48 adalah : (1) Trio VISCA, terjawab dengan betul oleh Mas SimonBSD, Bu Lia, Mas Purwanto K, dan Mas BambangBdg. (2) Los Morenos, benar dijawab oleh Mas SimonBSD, Mas Purwanto K, Mas BambangBdg dan PakUjang Tegal.

9 Comments

Filed under jadul 60-70, Musik, tak berkategori

9 Responses to Ber-Adu dalam Memori ke-49

  1. Nani Widjiati

    1. Tien Mie Mie ( mudah2an tidak salah ejaan )
    2. Dayung Sampan ( dipopulerkan Rita Zahara )

  2. Zay Zopa

    Sebenarnya lagu ini original lagu Betawi asli yang memang dikenal sebagai genre yang penuh flavour Mandari nya. Pada PH/CD Teresa Teng sendiri tertulis bahwa lagu “Thien Mi Mi” ini music
    /melody dari Indonesian folksong….

    • Hi, terima kasih pembenarannya.
      Selamat Tahun Baru Imlek 2565 (Tahun Kuda Kayu), semoga selalu dalam keberuntungan. Gong Xi Fa Cai

      Salamku

    • ananto kusumo

      NAH ini dia, perlu jadi pengetahuan kita semua.

      saya pertama dengar lagu ini Dayung Sampan dinyanyikan Aida Mustafa dalam album Sarinande. album kroncong iringan the Step .

      salam, . . .

  3. Nani Widjiati

    Sugeng sonten Pak Wi, Pak Wandi lan sedaya para kadang Sukoasih. Matur nuwun salam-ipun. Hehehe alhamdulillah, mas TIRTA SUBENA boten mampir kok pak.

    Nderek prihatos dumateng para kadang ingkang dipun ampiri. Mugi2 papa-cintraka menika ( banjir, erupsi Sinabung, longsor ing Jombang ) enggal tuntas, kantun kepanggih begja mulyanipun.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.