Tag Archives: jaka puring

Gending Beksan/Tari Jaka Puring

Gending iringan beksan/tari Jaka Puring dan Jaranan ini konon dimainkan dengan gamelan dari PNRI Lokananta. Nama gamelan yang dimilki oleh Lokananta adalah Kiai Sri Kuncoro Mulyo yang dibuat sejak tahun 1920. Apakah gending iringan Jaka Puring ini dari gamelan Kiai Sri Kuncoro Mulya?.
Marilah kita cermati gendingan tersebut.

1 Comment

Filed under gendhing jawa, Musik, seni tari