Seriosa dianggap sebagai jenis musik yang memiliki mutu artistik tinggi, sepaket dengan tangga nada yang tinggi dan sulit dijangkau oleh kebanyakan orang. Dibutuhkan vibrasi yang baik serta suara yang lebih tinggi.
Penyanyi seriosa harus mampu mengungkapkan lagu secara serius mengejawantahkan atau menafsirkan maksud dan tujuan dari tema lagu secara tepat. Mampu larut ke dalam lagu itu sendiri, bahkan harus mampun berbuat sebagai subjek dari lagunya.
Sayangnya saat ini, kesenian musik klasik seriosa seakan luput termakan zaman dan mulai ditinggalkan bahkan dilupakan.
Berikut beberapa tembang jenis seriosa oleh penyanyi yang pernah menjuarai Bintang Radio 1957 untuk menggugah kembali tentang lagu-lagu seriosa.
matur nuwun
sugeng dalu, denmas indranoto;
dangu boten pinanggih, kadospundi kabaripun..?
matur nuwun Mas Wijonohadi,
kabaripun sae sae kemawon, kados pundi kabaripun mas Wijonohadi?
Mugi Sehat lir ing sakara kara.
inggih puniko dangu mboten selancar wonten angkasa.
Nak rak mekaten, sami sapa sinapa. Kula nggih kangen kalian piyantun Ngayogyokarto. Mugi sedayanipun pinaringan karaharjan.